Kabel Twisted Pair

08:16 ooo 0 Comments

Kali ini saya akan membahas tentang kabel ada yang tau apa itu Kabel twisted Pair dan ada juga yang tidak tahu. 


Saya akan memberi penjelasan sedikit tentang kabel twisted pair . Kabel twisted pair terbagi menjadi 2 yaitu:
  1. STP :  STP adalah bagian dari kabel tembaga yang memiliki dua pembungkus pada masing-masing kabelnya. pelindung tersebut terdapat pada setiap pasang kabelnya yang dilindungi oleh timah dan setiap pasang kabel tersebut masing-masing dilapisi dengan pelindung. Kabel STP terdiri dari 4 jalinan yang erat dengan inci yang berbeda-beda pada tiap jenis STP. STP bisa digunakan bersamaan dengan konektor RJ-45 yang mampu mengirimkan data lebih banyak dari LAN.
  2. UTP : UTP adalah sebuah jenis kabel jaringan yang menggunakan bahan dasar mentega tembaga, yang tidak dilengkapi dengan shield internal. UTP merupakan jenis kabel yang paling umum yang sering digunakan di dalam jaringan local (LAN), karena memang harganya yang rendah, fleksibel dan kinerja yang ditunjukkanya relative bagus. Dalam kabel UTP terdapat insulasi satu lapis yang melindungi kabel dari ketegangan fisik atau kerusakan tapi, tidak seperti STP insulasi tersebut tidak melindungi kabel dari interferensi elektromagnetik. Kabel UTP memiliki impendasi kira-kira 100 ohm dan tersedia dalam beberapa kategoriyang di tentukan dari kemampuan transmisi data yang dimilikinya dibawah ini adalah kategori dari kabel UTP.

Kategori
Kegunaaan
Category 1 (Cat1)
Kualitas suara analog
Category 2 (Cat4)
Transmisi suara digital hingga 4 meggabit per detik
Category 3 (Cat4)
Transmisi suara digital hingga 20 meggabit per detik
Category 4 (Cat4)
Transmisi suara digital hingga 60 meggabit per detik
Category 5 (Cat5)
Transmisi suara digital hingga 100 meggabit per detik
Enhanced Category 5 (Cat5e)
Transmisi suara digital hingga 1000 meggabit per detik
Category 6 (Cat6)
Mendukung transmisi di frekuensi 250MHz
Category 7 (Cat7)
Mendukung transmisi di frekuensi 600MHz
Kabel Twisted Pair Dan Cara Pemasangan Cable akan ada Di entri selanjutnya

You Might Also Like

0 komentar:

Mohon Komentarnya Ya !!!